IBX5980432E7F390 7 Penyebab Trafik Blog Susah Meningkat Dan Cara Mengatasinya - Blog Anjello

7 Penyebab Trafik Blog Susah Meningkat Dan Cara Mengatasinya

Mempunyai suatu blog yang memiliki trafik tinggi adalah suatu kembanggan tersendiri namun apa jadinya blog yang kita rawat pengunjunung kian hari kian sedikit, pada kesempatan kali ini saya akan membahas tentang 7 penyebab trafik blog susah meningkat dan cara mengatasinya. Masalah ini adalah masalah yang umum di alami setiap blogger dimana trafik blog kita tidak kunjung meningkat hanya di situ - situ saja. Semua hal telah kita gunakan seperti mengshare artikel kita kesosial media dan membuat artikel sebanyak - banyaknya namun trafik tersebut hanya bertahan sementara tidak tetap. Sebenarnya meningkatkan pengunjung blog dengan cepat adalah hal yang mudah jika kita bersungguh - sungguh dalam menjalaninya.

Apa penyebab trafik blog susah meningkat ?

Banyak hal yang dapat mempengaruhi trafik blog kita susah meningkat salah satunya terkena sandbox. Untuk meningkatkan sebenarnya ada tips tersendiri yang mungkin belum kalian tau. Selama ini tindakan kalian dalam meningkatkan trafik blog kalian dengan mengshare artikel kalian ke sosial media buka ? memang dengan kita mengshare artikel kita ke sosial media salah satunya facebook akan meningkatkan trafik kita secara derastis namun hal tersebut tidak akan bertahan lama karena yang mengunjungi artikel kita hanya teman fb kalian saja bukan seluruh dunia itu pun teman kalian tidak akan bolak - balik ke blog kalian kebanyak dari mereka akan mengunjungi 1x dan setelah itu tidak akan melihatnya lagi dan apa yang akan terjadi, semakin lama trafik blog kalian semakin sedikit yang dulunya ribuan sekarang puluhan.

7 Penyebab Trafik Blog Susah Meningkat Dan Cara Mengatasinya.
Penyebab trafik susah meningkat

Cara otomatis meningkatkan trafik adalah dengan share ke sosial media namun hal ini tidak saya sarankan sebagai sumber trafik blog kalian saya sarankan kalian menggunakan seach engine untuk mendapatkan visitor karena visitor organik jika di bandingkan dengan visitor sosial media jauh lebih baik.

Maka dari itu sosial media bukan tempat kita memecahkan permasalahan ini, sosial media hanya sebagai tambahan trafik saja namun bagi saya sosial media hanya trafik sampah. nah loh kok bisa menjadi trafik sampah ? sebab trafik sosial media hanya bertahan sementara saja dan tidak akan bertahan lama lagi pula blog yang sumber lalulintas trafiknya kebanyakan dari sosial media di anggap blog yang buruk tidak bisa bersaing di mesin pencarian google.

Lantas apa 7 penyebab trafik blog susah meningkat itu ? baik saya akan membahasnya di bawah.


7 Penyebab Trafik Blog Susah Meningkat Dan Cara Mengatasinya.


1. Terkena sandbox.

Sandbox adalah sebuah tindakan dari google kepada blog yang berbuat curang atau bisa di sebut pinalti. Sandbox ini di ibartkan kotak pasir semakin kita banyak bergerak semakin kita terisap, maka dari itu kita jangan terlalu banyak tindakan apabila blog kita terkena sandbox kita hanya perlu diam dan tetap membuat artikel seperti biasanya. Efek sandbox ini biasanya berpengaruh pada trafik blog kita yang tidak kunjung meningkat meski kita sudah melakukan optimasi seo pada blog kita. Namun tidak semua blog yang terkena sandbox ini karena blog tersebut melakukan kecurangan sebab blog yang masih baru juga dapat terperengkap sandbox. Biasanya blog baru terkena sandbox karena blog tersebut masih tahap filter oleh google setelah beberpaa bulan blog tersebut akan kembali normal dan mulai menunjukan trafik yang melimpah. Jadi solusinya bagi kalian yang trafik blog susah meningkat karena terkena perangkal sandbox hanyalah 2 tetap fokus membuat artikel yang berkualitas dan jangan sesekali bergerak melawan perangkap sandbox tersebut karena semakin kalian memberontak semakin blog kalian akan di tenggelamkan oleh google. Penyebab Blog Terkena Sandbox Dan Cara Mengatasinya Dengan Mudah

2. Tidak melakukan optimasi seo.

Salah satu dari 7 penybab trafik blog susah meningkat adalah tidak melakukan optimasi se. lalu apa itu optimasi seo ? optimasi seo adalah suatu kegiatan yang mampu meningkatkan trafik blog kita secara drastis. Menerapkan seo pada blog dan setiap artikel kita dapat mendatangkan trafik yang stabil setiap harinya dan saya telah membuktikannya. Sebelumnya saya tidak tau apa - apa tentang seo tersebut dan trafik blog saya tidak kunjung meningkat dan pada akhirnya saya mencoba mempelajari optimasi seo pada blog saya dan alhamdulilah blog trafik blog saya sudah meningkat terus. Memperbanyak viewer blog dapat juga dapat kita lakukan dengan cara menerapkan seo pada trafik berlimpah setiap harinya. Jadi intinya dengan kita optimasi seo pada blog dan setiap artikel maka kita akan berpeluang mendapatkan trafik yang berlimpah maka dari itu kalian mulai sekarang belajar optimasi seo agar trafik blog kalian terus meningkat. Teknik SEO 2017 Bagi Pemula Agar Masuk Halaman Pertama

3. Minim backlink.

Cara meningkatan jumlah pengunjung blog bisa dilakukan dengan cara menanam backlink, selama ini mungkin kalian tidak pernah mendengar istilah backlink. Backlink adalah link tautan yang berada di situs, forum, website dan lain - lainnya yang menuju ke blog kita. Kebanyak blogger yang mengalami susah mendapatkan trafik karena minimnya backlink yang mengarah ke blog atau websitenya. Tujuan dari menanam backlink ini adalah mendatangkan pengunjung dari situs yang kita tanamkan backlink untuk juga mengunjungi blog kita. Jadi menanam backlink juga dapat meningkatkan trafik blog namun jangan sangka menggunakan tool backlink generator bisa mendapatkan backlink yang berkualitas. Memperbanyak pengunjung blog dengan software bukan rekomendasi sebab backlink yang di kasih software tersebut belum tentu berkualitas.

4. Artikel deindex.

Menambah visitor pada blog memang menjadi suatu hal yang wajib blogger lakukan karena dengan kita menambah visitor pada blog kita maka popularitas blog kita di mata google akan meningkat. Namun apa jadinya apabila artikel kita banyak yang deindex ? maka artikel yang kita buat susah payah tidak akan mendapatkan pengunjung organik dari google namun kalian masih bisa mendapatkan pengunjung dari sosial media namun tidak akan stabil. Apa yang membuat artikel deindex itu ?  Salah satunya optimasi seo yang berlebihan. Optimasi seo yang berlebihan dapat menyebabkan artikel kita deindex oleh google maka dari itu kita harus mengurangi optimasi pada artikel kita salah satunya kata kunci.

5. Terkena jingling. 

Jingling adalah sesuatu dimana trafik blog kita meningkat secara derastis hingga ribuan namun pengunjung tersebut dominan dari luar negeri. Jingling ini bukanlah visitor namun robot yang menjelajahi blog kita. Memang blog yang terkena jingling awalnya trafik membeludak namun beberapa hari selanjutnya trafik yang membeludak tersebut akan lenyal begitu saja. Mengapa bisa lenyap ? sebab yang mengunjungi blog kita bukanlah mamusia namun robot dan blog yang terkena jingling juga rentan terkena pinalti dari google. Bagaimana cara mengatasinya ? untuk cara mengatasinya kalian bisa masuk ke halaman berikut Cara Mengatasi Jingling Auto Visitor Di Blog Dengan Mudah.

6. Kontent sedikit.

Menambah visitor pada blog memang menjadi hal yang sangat di wajib namun apa jadinya apabila content yang terdapat pada blog kita masih sedikit pasti orang yang mengunjungi blog kita juga sediki. Maka dari itu meningkatkan trafik website pun kita juga harus rajin update artikel karena apabila artikel kita bnyak bahkan sampai ratusan dan banyak yang masuk page one maka trafik blog kita akan terus bertambah. Jadi intinya jika kalian menginginkan pengunjung yang banyak kalian harus membuat content sebanyak mungkin namun harus berkualitas dan usahakan page one.

6. Minimnya internal link pada artikel.

Internal link merupakan link tautan yang terdapat di artikel kita yang menuju ke artikel yang lain pada blog kita. Selama ini banyak blogger melupakan manfaat internal link padahal internal link ini dapat meningkatkan lage view pada blog kita. Apa itu page view ? page view adalah halaman yang di buka jadi apabila di setiap artikel kita sematkan link internal yang menuju ke artikel lainya maka kita akan berpeluang mendapatkan page view yang tinggi. Jadi kalian harus menyisipkan minimal 1 link pada artikel kalian yang menuju ke artikel lainnya.

Naah sekian dari ulasan mengenai 7 Penyebab traffik blog susah meningkat dan cara mengatasinya. Mungkin ada yang ingin kalian tanyakan silahka komen di bawah dengan bahasa yang sopan.

Berlangganan Untuk Mendapatkan Artikel Terbaru:

0 Komentar Untuk "7 Penyebab Trafik Blog Susah Meningkat Dan Cara Mengatasinya"

Post a Comment

Berkomentar bahwa dengan bijak
1. Jangan spam di sini.
2. Jangan berkomentar dengan bahasa yang kasar.
3. Jangan saling singgung.
4. Jangan berkomentar berbau promo grafi dan sara.